Lantai kayu memang menarik karena memberi kesan hangat. Tampilannya yang natural sekaligus elegan bisa bikin pemilik rumah betah tinggal berlama-lama di rumah. Masalahnya, harga lantai kayu dikenal cukup tinggi. Apalagi perawatannya pun tidak mudah. Karena itu, ada alternatifnya yaitu lantai…
